Cara Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran Entri Postingan Blogger

Secara default ketika Anda membuat blog baru dan belum menerapkan pengaturan pada menu-menu yang ada pada halaman Setelan Daboard Blogger maka Anda tidak akan menemukan menu Deskripsi Penelusuran pada panel Setelan Entri Postingan. Padahal fitur tersebut cukup penting untuk melengkapi desksripsi singkat dari setiap postingan yang akan dibuat nantinya yang akan ditampilkan pada hasil pencarian pengguna sarching google.

Untuk mengaktifkan menu tersebut dapat dilakukan melalui menu Pengaturan ada Setelan. Silahkan Anda pilih menu Prefensi Penelusuran, kemudian pada halaman Preferensi penelusuran pili Tag Meta Deskripsi Klic Edit dan pilih Ya lalu Simpan.

Biarkan Kolom deskripsi pada menu Preferensi Penelusuran ini kosong, karena kita hanya membutuhkan dan menggunakannya khusus untuk deskripsi setiap postingan yang dipublikasikan, apabila kolom deskripsi diisi kemudian pada saat membuat postingan juga mengisi deskripsi penelusuran akan berakibat terjadinya duplicat meta description,tentunya hal ini tidak baik untuk kesehatan blog Anda.

Bagi anda yang mengalami masalah duplicat meta description pada postingan lama yang telah dipublikasikan silahkan simak tutorial cara mengatasi Masalah Duplicat Meta Description Blogger.

Demikianlah Tutorial Singkat cara mengaktifkan Menu Deskripsi Penelusuran pada halaman Entri Postingan Blogger, semoga bermanfaat bagi anda yang membutuhkan tutorial ini. Simak juga 3 Hal Penting yang harus diperhatikan bagi blogger pemula ketika membuat entri postingan baru sebelum dipublikasikan.

want to subscribe to the Latest Post Update Notifications? Please Follow Blogger Knowledge On Google News. Yuk...Subscribe Channel Youtube Berbagi Tutorial Online for those of you who like tutorials in the form of video recordings.